Patroli Kewilayahan, Upaya Polsek Haurgeulis Dalam Menjaga Harkamtibmas

    Patroli Kewilayahan, Upaya Polsek Haurgeulis Dalam Menjaga Harkamtibmas
    Patroli Kewilayahan, Upaya Polsek Haurgeulis Dalam Menjaga Harkamtibmas

    Indramayu, -- - Polsek Haurgeulis jajaran Polres Indramayu Polda jabar kembali melaksanakan patroli kewilayahan, Senin (31/07/2023).

    Dalam kegiatan ini anggota Polsek Haurgeulis menyasar jembatan Haurkolot, Kecamatan Haurgeulis, Kabupaten Indramayu.

    Kapolres Indramayu, AKBP Dr. M. Fahri Siregar Kapolsek Haurgeulis, AKP H. Cartono membenarkan hal tersebut.

    Kegiatan tersebut sebagai upaya memelihara keamanan dan ketertiban Masyarakat (Harkamtibmas) di wilayah Kecamatan Haurgeulis umumnya Kabupaten Indramayu.

    Disampaikan Kapolsek, dalam patroli itu pihaknya menyampaikan pesan Kamtibmas kepada warga.

    “Saat bertemu warga, kami mengajak masyarakat agar tetap menjaga Kamtibmas, serta tidak mudah terprovokasi isu-isu yang berkembang di medsos (HOAX) serta tidak main hakim sendiri, ” tutur Kapolsek didampingi Kasi Humas Polres Indramayu, Iptu Didi Wahyudi.

    Kapolsek juga menyampaikan pesan kepada warga, apabila ada Informasi ataupun ada sesuatu hal yang bisa menimbulkan gangguan kamtibmas hendaknya segera untuk menghubungi Polres Indramayu maupun Polsek haurgeulis agar dapat segera untuk di antisipasi secara bersama – sama. Ujar Kapolsek Haurgeulis, AKP H. Cartono.

    polres indramayu
    Indramayu

    Indramayu

    Artikel Sebelumnya

    Jalin Kedekatan Polri Dengan Masyarakat,...

    Artikel Berikutnya

    Tingkatkan Kewaspadaan Pelaku Kejahatan,...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    TV Parlemen Live Streaming
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Hendri Kampai: Revolusi Penulisan Rilis Berita dengan Bantuan Artificial Intelligence (AI)
    Danlanud Sultan Hasanuddin Buka Pendidikan Latihan Kerja TEMBSC Angkatan 31

    Ikuti Kami